Langsung ke konten utama

Postingan

KEMANA SAJA?

Ollo sudah lama tidak mampir kemari. Dunia nyata menyita kesenangan lama, yakni menulis. Tidak terasa sudah bulan ke tiga saja di tahun 2021. Sudah mengerjakan apa? Saya masih di sini-sini saja. Niatnya awal tahun mau mulai menulis tapi ternyata niat sama saja bohong kalau tidak ada action . Tidak mau berbagi betapa kelabunya kehidupan saya sekian tahun kebelakang, mari kita langsung saja ke sesi temu kangen ini. Di sesi ini, saya akan berbagi, sekedar menarik kembali playlist yang menemani saya di tahun-tahun lalu. Masih seperti judul blog ini, Katumbiri , isi playlist saya pun masih sewarna-warni dulu. Terakhir kali saya ke sini kan tahun baru 2018 lalu. Wow 2018, ada banyak hal bagus terjadi selama empat tahun kebelakang, begitupun dengan isi playlist saya. Jadi 2018 itu saya fokus di K-Hip Hop kan ya, Wester masih skip bahkan sampai sekarang, karena... tidak ada kesempatan untuk lirik kesana. Kecuali Motionless in White , karena terbilang produktif selama sekian tahun ke belaka
Postingan terbaru

My Top 5 Korean Album of 2017.

Ollo how’s life? Happy new year, actually saya gak punya alasan khusus kenapa harus bilang happy new year selain karena— ya emang tahun baru kan. As a tradition mungkin? Well anggap saja begitu. Lagi pula yaa, nope, saya gak mau bikin semangat tahun baru kalian luntur. WOY ITU GUE NGOMONG APA? It’s been a long time, saya sudah sarjana tapi belum jadi orang yang sesungguhnya. Semacam layang-layang putus— bingung mau kemana— masih ngikut angin kesana kemari. Lebih untung layangan nah gua kaya cincin Sauron man, yang jatoh ke danau diem di tempat gak kemana-mana selama ribuan tahun. Sampe ditemuin Smeagol. Where is my SMEAGOLLLL!! FIND YOUR PRECIOUS HERE!!! Smeagol be like, Who the flowers you are! Terus pergi gitu aja gak nengok lagi. Sakit. Apaan si? Setidaknya tahun baru kali ini saya punya tujuan baru, bisa produktif nulis. Alright, jadi untuk pembukaan saya mau curhatin lima album musik Korea yang tahun kemarin keren banget, yang sayang banget kala

Motionless In White, Graveyard Shift Album Review (Bahasa)

Ollow, apa kabar. I’m fine. After 2 years, right? Blog ini nganggur selama dua tahun kebelakang kan? Anggap saja postingan kemaren itu cuman iklan doang. gegara plesetan itu tiap nyanyi jadi ngalerngidul pan. Emang dasar gue dodol. Okay, saya emang males, ding tulisan gue masih begini kan. Ngalay. Oke maafkan. Jadi untuk postingan pembuka setelah lama hiatus— tersesat di dunia fangirlingan . Sampe sekarang juga— dari dulu juga woy. Oke FINE. Saya balik kesini untuk mencoba lebih produktif lagi. Uhuk . Kali ini saya mau sedikit mereview album barunya Motionless In White , Graveyard Shift yang rilis tanggal lima kemaren. Sebenernya waktu mereka rilis Reincarnate juga saya mau balik nulis tapi males. Jadilah baru bisa balik sekarang. Graveyard Shift ini berisikan 12 track dengan single track Rats. As always , MIW adalah band yang selalu dapat komentar enggak enak tiap kali rilis album baru. Mulai dari style musik, lirik dan lain sebagainya. Well

[150202 | WAWANCARA] Great Southern Joseon Hip-Hop Cooperative, Saatnya untuk Mengenal Kami

Mereka disini untuk melakukan wawancara perdana. Terdiri dari 9 orang (DJ Snatch, Kyum2, Rap Monster, Marvel J, Samsoon, Supreme Boi, Iron, i11evn, Kidoh), beberapa member sayangnya tidak bisa ikut berpartisipasi dikarenakan keterikatan label dan jadwal masing-masing. Kami bertanya pada i11evn, Kidoh, Marvel J, dan Supreme Boi mengenai ‘DaeNamHyup’ dan ‘hip-hop’.   - Kami dengar ini adalah wawancara perdana ‘DaeNamJoseonHipHopHyupDongjohap (Great Southern Joseon Hip-Hop Cooperative; disingkat DaeNamHyup). Bagaimana perasaanmu? Kidoh: Melakukan wawancara perdana sebagai DaeNamHyup   mengingatkan kami pada kenangan lama. Setelah sebelumnya melakukan wawancara untuk STARAZ, bersama Topp Dogg, aku merasa tidak enak melakukannnya dengan anak-anak aneh (Tertawa). - Kami penasaran bagaimana kalian muncul dengan nama ‘DaeNamHyup’. Marvel J: DaeNamHyup   terbentuk saat kami kelas tiga SMP saat itu anggotanya hanya aku, Supre